6 Teknik Dasar Permainan Bola Basket dan Penjelasannya • Hello Sehat


Teknik dasar bola basket dan pengertiannya

Teknik dasar bola basket. Dalam teknik dasar bola basket menggabungkan empat gerakan yaitu menggiring, melempar, menangkap, menembak, dan pivot. Berikut ini uraian masing-masing teknik tersebut: 1. Menggiring. Menggiring atau dribble adalah gerakan memantulkan bola pada posisi bergerak (pindah tempat), atau pun tidak.


15 Teknik Dasar Bola Basket dan Penjelasannya (Lengkap)

KOMPAS.com - Teknik dasar permainan bola basket bisa dilakukan dengan berbagai variasi dan kombinasi gerakan.. Bola basket adalah olahraga yang sangat populer di dunia. Jenis permainan bola besar ini juga sangat digemari di Indonesia. Selain menjadi cabang olahraga prestasi, bola basket juga masuk dalam materi pelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan (PJOK) untuk anak sekolah.


Cara Melakukan Teknik Dasar Bola Basket

11. Teknik Dribbling Ball sambil Memegang Bola. Teknik dasar bola basket yang terakhir dilakukan dengan memutarkan tubuh. Namun yang diingat adalah cara memutarnya menggunakan satu kaki dan kaki lainnya berfungsi sebagai poros. Tujuan teknik ini dilakukan untuk menyelamatkan bola dari ancaman lawan.


Teknik Dasar Olahraga Bola Basket Pembelajaran dan Latihan

8. Screen. Bukan 7, Tapi 8! Ini Dia Teknik Dasar Bola Basket dan Penjelasannya. Teknik dasar bola basket adalah teknik-teknik penting yang perlu dikuasai saat awal mempelajari olahraga basket. Tanpa menguasai teknik dasar, kamu tidak akan bisa bermain basket, apalagi ikut pertandingannya.


BOLA BASKET Menyimak dan Mempelajari Teknik dasar Permainan Bola Basket. YouTube

Prinsip Teknik Menggiring Bola Basket. Perlu diketahui juga bahwa menggiring bola punya prinsip gerakan yang perlu untuk diperhatikan. Pemain dianjurkan melatih beberapa teknik di bawah ini dalam menggiring bola agar bola tetap stabil dan tak mudah ke mana-mana saat dibawa. Kontrol Jari-jari Tangan.


Sebutkan Macam Macam Teknik Dasar Permainan Bola Basket

1. Teknik Memegang Bola. Penguasaan bola basket dengan memegangnya adalah teknik yang paling dasar. Hal ini karena penguasaan bola merupakan induk dari semua teknik dalam permainan bola basket ini. Ini bukan teknik sembarangan, karena dengan penguasaan bola yang baik akan membuat kamu lebih menguasai bola. Tentunya, hal ini sangat mempengaruhi.


TEKNIK DASAR BOLA BASKET ball handling and dribble YouTube

Teknik Dasar Bola Basket yang Perlu Dikuasi. Ada lima dasar teknik permainan bola basket, yaitu: 1. Dribbling. Teknik yang paling sering pemain basket lakukan dalam olahraga ini adalah dribbling. Metodenya yaitu membawa bola dengan cara memantul-mantulkannya ke lantai dengan satu tangan atau secara bergantian sambil berjalan atau berlari.


Sebutkan Teknik Dasar Dalam Permainan Bola Basket Homecare24

Teknik Dasar Bola Basket. Dalam melakukan permainan bola basket ada beberapa teknik dasar yang wajib kita ketahui, seperti catching, passing, shooting, dribbling, pivot, rebound dan masih banyak lagi. Hal ini wajib dipelajari, untuk Moms yang baru belajar bermain basket, karena hal tersebut menjadi salah satu faktor utama seseorang bisa atau.


Sebutkan Teknik Dasar Permainan Bola Basket Beserta Gambarnya

Bola basket pertama kali dipertandingkan pada olimpiade di Jerman pada edisi 1936, tepatnya pada Olimpiade Berlin. Kala itu, diikuti oleh 21 negara. Untuk bisa memainkannya, perlu dipahami tentang teknik dasar bola basket. Teknik dasar bola basket yaitu ada dribbling, menangkap dan melempar (passing), menembak, pivot, dan rebound.


6 Teknik Dasar Permainan Bola Basket dan Penjelasannya • Hello Sehat

Teknik Dasar Bola Basket - Bola basket adalah olahraga bola berkelompok yang terdiri atas dua tim beranggotakan masing-masing lima orang yang saling bertanding mencetak poin dengan memasukkan bola ke dalam keranjang lawan. Bola basket dapat di lapangan terbuka, walaupun pertandingan profesional pada umumnya dilakukan di ruang tertutup. Lapangan pertandingan yang diperlukan dalam permainan.


Sebutkan 5 Teknik Dasar Permainan Bola Basket Lampu Siswa

4. Teknik Shooting (Menembak Bola) Photo via kompas.com. Shooting menjadi salah satu teknik yang sebaiknya kamu kuasai dengan baik. Dengan menguasai teknik ini, kamu bisa dengan mudah menembak bola basket ke arah ring dan menambah poin untuk tim. Timing yang pas menjadi kunci dari keberhasilan dalam melakukan shooting.


Sebutkan 5 Teknik Dasar Bola Basket

Teknik dasar bola basket meliputi teknik assing dan catching, teknik dribbling (menggiring bola), teknik shooting (menembak bola), teknik pivot (berputar) dan sebagainya. Dengan menguasai teknik-teknik tersebut kamu dapat menjadi seorang pemain bola basket yang hebat dan tak asal menggiring bola saja. Selengkapnya dalam artikel ini.


Teknik dasar menggiring bola pada permainan bola basket

1. Teknik Dasar Memegang Bola. Memegang bola dalam permainan bola basket merupakan hal yang paling mendasar. Karena ia merupakan induk dari segala teknik yang ada di dalam permainan ini. Melakukannya tidak bisa sembarangan, sebab jika kamu memegang bola dengan baik, kamu akan lebih mudah mengendalikan bola.


6 Teknik Dasar Bola Basket dan Penjelasannya Freedomsiana

Kesimpulan. Bola basket adalah salah satu pilihan olahraga terbaik agar tetap bugar dan aktif. Anda perlu mempelajari teknik dasarnya dengan baik agar permainan berjalan lancar dan memperoleh manfaatnya secara optimal. Rutin bermain basket melatih kemampuan motorik, memperkuat daya tahan tubuh, dan menyehatkan pikiran.


Teknikteknik Dasar Permainan Bola Basket Media Belajarku

4. Inside screen block. Pemain 2 berusaha melakukan terobosan di antara pemain 1 dan pemain B, lalu pemain 1 melakukan blok terhadap pemain B yang ingin mengejar pemain 2. Teknik dasar bola basket lengkap disertai gambar, mulai dari teknik passing, dribbling, hingga teknik shooting.


Cara latihan dasar "shooting" bola basket 1 Cara Memegang Bola YouTube

Dalam olahraga bola basket, terdapat peraturan dasar dan peraturan pertandingan agar laga bisa berjalan kompetitif dan berlangsung fair play. Berikut ini adalah sejarah dan gambaran umum dari peraturan-peraturan dalam olahraga bola basket. Tujuan dari permainan bola basket adalah mencetak poin sebanyak-banyaknya ke dalam keranjang atau ring.